selamat datang di rumah kuu.......
semoga kalian merasa nyaman berada disini...

Selasa, 04 Desember 2012

flavonoid



Kuersetin merupakan salah satu flavonoid yang banyak terdapat di alam dan diketahui mampu menghambat enzim sitokrom P-450 yang berperan dalam metabolisme parsetamol. Sebagian dari endapan ditambahkan HCl untuk proses hidrolisis dimaksudkan agar glikosida flavonoid rutin terhidrolisis sehingga aglikon flavonoid (kuersetein) terpisah dengan molekul gulanya. Kuersetin ini termasuk aglikon flavonoid (zat bukan gula) yang berdasarkan strukturnya dapat digolongkan menjadi flavonol, kuersetin mempunyai khasiat sebagai antiinflamasi, antikanker dan antioksidant Setelah dihidrolisis, larutan dipartisi dengan pelarut eter dengan menggunakan corong pisah,. Seluruh fase eter yang dicampur disaring dengan tambahan Na sulfat anhidrat..

 http://miss-purplepharmacy.blogspot.com/2010/01/isolasi-glikosida-flavonoid-dari-daun.html

3 komentar:

  1. Mengapa pada tahap ekstraksi ,. Seluruh fase eter yang dicampur disaring dengan tambahan Na sulfat anhidrat,,

    BalasHapus
  2. Seluruh fase eter yang dicampur disaring dengan tambahan Na sulfat anhidrat agar molekul air yang ada dalam eter dapat tertarik, sehingga larutan benar-benar murni eter dan aglikon flavonoid. Fase eter ini diuapkan dan selanjutnya residu yang ada ditambahkan methanol sebagai pelarut (sari II) untuk dilakukan KLT.

    BalasHapus
  3. saya setuju dengan pendapat saudari siti raihan diatas, fungsi Natrium sulfat anhidrat ini agar larutan yang dihasilkan murni dari eter dan aglikon flavonoid...pada saat proses penyaringan

    BalasHapus